Pasti banyak dari pembaca artikel ini yang tahu apa saja jenis makanan yang bernama yoghurt bukan? Yoghurt adalah salah satu jenis makanan olahan susu yang dihasilkan dari proses fermentasi susu dan di dalamnya mengandung sejenis bakteri hidup yang baik. Proses fermentasi ini menghasilkan asam laktat yang berkontribusi pada rasa unik …
Baca Selengkapnya »